Connect with us

Megapolitan

Gerindra DKI Apresiasi Cara Anies Perhatikan Warga Isoman di Rumah

Published

on

Gerindra DKI Apresiasi Cara Anies Perhatikan Warga Isoman di Rumah 31

Kronologi, Jakarta — Pemprov DKI Jakarta memberi perhatian khusus terhadap pasien Covid-19 yang menjalani isolasi mandiri (Isoman) di rumah.

Selain rumah-rumah Isoman tersebut ditempeli stiker bertuliskan “Sedang melakukan isolasi mandiri”, Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta juga membuka hotline Covid-19 yang bisa dihubungi masyarakat selama 24 jam nonstop.

Bagi yang membutuhkan layanan darurat, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswesan mempersilakan warga mencari informasi lokasi rumah sakit (RS) rujukan Covid-19, melalui nomor telepon maupun WhatsApp 081 112 112 112, atau 081 388 376 955.

Selain itu, Anies juga telah mengintruksikan lurah-lurah setempat agar memantau langsung ke rumah yang dijadikan lokasi isolasi mandiri pasien Covid-19.

Politisi senior Gerindra DKI Husni Thamrin, mengapresiasi kebijakan Gubernur Anies yang memperhatikan nasib warga penderita Covid di Jakarta. Menurutnya, cara Anies tersebut sangat membantu di tengah banyaknya warga yang kesulitan mendapatkan layanan kesehatan demi memastikan warga Jakarta yang saat ini sedang isolasi mandiri kondisinya dalam keadaan baik dan tetap dalam pengawasan medis.

“Salut untuk Gubernur DKI. Untuk membantu penderita Covid-19 yang Isoman di rumah–dengan alasan apapun,– telah melakukan kebijakan bagaikan ‘Menarik rambut dari dalam tepung,  rambut tidak putus, tepung tidak berserak’,” kata Thamrin kepada wartawan, Jakarta, Selasa (6/7/2021).

Anies, lanjutnya, mampu melaksanakan pembangunan prioritas tetap jalan, tapi pelayanan untuk Isoman di rumah juga tetap diperhatikan dan dibantu dengan kebijakan Dinkes DKI yang menyediakan hotline, sehingga memudahkan warga untuk melakukan Isoman di rumah tanpa harus was-was.

“Mereka para Isoman di rumah dimudahkan untuk telepon maupun Whats-App yang disediakan Dinkes beserta jajarannya yang tersebar di seluruh wilayah DKI,” ungkapnya.

“Untuk kesekian kalinya Anies sebagai Gubernur DKI mampu dengan cepat mengambil kebijakan yang berpihak pada kepentingan warga yang saat ini terpaksa Isoman di rumah. Anies berhasil menghadirkan keberadaan Pemda DKI ke tengah-tengah warga. Untuk itu harus kita dukung sesuai porsi kita masing-masing,” imbuh Thamrin.

Lebih jauh, dia pun mengajak warga DKI untuk tetap mengikuti PPKM Darurat dengan protokol kesehatan (Prokes) ekstra ketat.

“Saat ini dibutuhkan pengorbanan semua pihak demi Merah-Putih. Semoga upaya-upaya Pemda DKI dalam melaksanakan PPKM Darurat dapat mencapai keberhasilan bagi semua pihak, terutama bagi segenap Warga DKI,” katanya menambahkan.

Untuk informasi mengenai lokasi rumah sakit rujukan Covid-19, masyarakat bisa menghubungi nomor telepon maupun WhatsApp 081 112 112 112, atau 081 388 376 955. Adapun untuk keadaan gawat darurat, nomor yang bisa dihubungi adalah 112 maupun 119.

Berikut nomor telepon 101 rumah sakit rujukan Covid-19 di Jakarta: 

RS Ukrida Jakarta Barat (021) 690 9893 – 690 6788

RS Antam Medika Jakarta Timur 08111785772

RS Harapan Jayakarta Jakarta Timur 081388390063

RSPI Sulianti Saroso (021) 650 6559, 0821 1266 2622

RSUP Persahabatan (021) 489 1708, (021) 4786 9945

RSUP Fatmawati (021) 750 1524

RSUD Cengkareng (021) 5437 2874

RSUD Pasar Minggu (021) 2905 9999, 0878 2686 1686

RSPAD Gatot Subroto (021) 344 0693, (021) 3840 0702

RSAL Mintoharjo (021) 570 3081, (021) 573 2036

RS Umum Bhayangkara Tk. I R.Said Sukanto (021) 809 3288, (021) 809 0559

RSUD Tarakan (021) 350 3003, 0812 1199 2017

RSUD Koja (021) 4393 8478

RSKD Duret Sawit (021) 861 5555, (021) 861 7601

RS Pertamina Jaya (021) 421 1911

RS Pelni (021) 530 6901

RSUPN Cipto Mangunkusumo 081510222900

RS Jantung dan Pembuluh Darah Harapan Kita 081934178177

RS Anak dan Bunda Harapan Kita 081210930496

RS Khusus Kanker Darmais 085770001280

RS Khusus Pusat Otak Nasional 08119529119

RSUD Budhi Asih 081281430294

RSUD Pasar Rebo DKI Jakarta 021-8401127

RSUD Tugu Koja 081293085280

RSUD Tanah Abang 081585212731

RSUD Kalideres 02122526519

RSUD Kebayoran Baru 081932329370

RSUD Jati Padang 08118688369

RSUD Kramat Jati 081387138680

RSAU dr Esnawan Antartika 081387138680

RS Tk. II M Ridwan Meuraksa 02122819569

RS Bhayangkara Sespimma Polri 0217650384

RS Dr Suyoto Pusrehab Kemhan 082118986969

RS Pusat Pertamina 08159091429

RS Adhyaksa 08111261124

RS PGI Cikini 085780332271

RS St Carolus 081386066551

RS Abdul Radjak 081298416173

RS Mitra Keluarga Kemayoran 081292755431

RS Hermina Kemayoran 081219064352

RS Husada 081290586873

RS Islam Cempaka Putih 081384985718

RS Bunda Jakarta 088219788283

RS Kramat 128 0811927128

RS Mitra Keluarga Kelapa Gading 082114536736

RS Pantai Indah Kapuk 0811116024

RS Atma Jaya 081296271718

RS Pluit 087874981227

RS Islam Sukapura, Jakarta Utara 085776884260

RS Pekerja 081311802837

RS Hermina Podomoro 081311679502

RS Pelabuhan Tanjung Priok 082111742850

RS Mitra Keluarga Kalideres 081315449750

RS Siloam Kebon Jeruk 081398677821

RS Pondok Indah Puri Indah 02125695333 ext 1118

RS Sumber Waras 082132022432

RS Hermina Daan Mogot 081384332064

RS Ciputra 087779200033

RS Grha Kedoya 02129910911

RS Pondok Indah 082110971621

RS MMC 087882505774

RS Medistra 08128142047

RS Siloam Mampang Prapatan 081398677821

RS Mayapada 081291641972

RS Prikasih 081514204861

RS Andhika 089699999796

RS Islam Pondok Kopi 085793149220

RS Hermina Jatinegara 082246530441

RS Kartika Pulomas 08119437949

RS Harapan Bunda 087820850831

RSUD Sawah Besar 081314866900

RSUD Cempaka Putih 088211510697

RSUD Pademangan 081317895868

RSUD Ciracas 08111022415

RS Budi Kemuliaan 08111000291

RS Yarsi 0819808118

RS Menteng Mitra Afia 088276779064

RS Primaya Evasari 082117858570

RS Satya Negara 08158026372

RS Mulyasari 081237680710

RS Gading Pluit 02145858258

RS Firdaus 081316980783

RS Duta Indah 08988655147

RS Khusus Jiwa Dr Soeharto Heerjan 0215682841

RS Royal Taruma 085775410937

RS Cinta Kasih Tzu Chi 088290466649

RS Bina Sehat Mandiri 081211330169

RS Bhakti Mulia 08041100079

RS Jantung Jakarta 081210898670

RS Yadika Kebayoran Lama 085717841009

RS Aulia 081286438495

RS Zahirah 08111185180

RS Premier Jatinegara 0211500907

RS Haji Jakarta 02180876060

RS Colombia Asia Pulomas 08119437949

RS Harum Sisma Medika 081315157314

RS Universitas Kristen Indonesia (021) 8092317, 085930210119

RS Pengayom Cipinang 02121015599 ext 1

RS Olahraga Nasional 081385777769

RS Omni Medical Center 02129779999

RSUD Kebayoran Lama 087711811818, Dr. Jusuf Kristianto, PhD

Semoga info ini bermanfaat untuk kita semua.

Editor: Alfian Risfil A
Advertisement

Trending

Bekas Ketua DPRD Kota Gorontalo Jadi Tersangka Narkoba 46 Bekas Ketua DPRD Kota Gorontalo Jadi Tersangka Narkoba 47
Kriminal2 minggu ago

Bekas Ketua DPRD Kota Gorontalo Jadi Tersangka Narkoba

Kronologi, Gorontalo – Penyidik Ditresnarkoba Polda Gorontalo resmi menetapkan bekas Ketua DPRD Kota Gorontalo Risman Taha sebagai tersangka atas kasus...

Geger, Seorang Pemuda Ditemukan Tewas di Rumah Anggota DPRD Kabgor 48 Geger, Seorang Pemuda Ditemukan Tewas di Rumah Anggota DPRD Kabgor 49
Kriminal1 bulan ago

Geger, Seorang Pemuda Ditemukan Tewas di Rumah Anggota DPRD Kabgor

Kronologi, Gorontalo – Seorang pemuda berinisial GRM (24) ditemukan tak bernyawa dengan posisi gantung diri di rumah pribadi Wakil Ketua DPRD...

Polisi Tetapkan 3 Tersangka Kasus Penggelapan dan Pengalihan Objek Jaminan Fidusia di Kota Gorontalo 50 Polisi Tetapkan 3 Tersangka Kasus Penggelapan dan Pengalihan Objek Jaminan Fidusia di Kota Gorontalo 51
Kriminal2 bulan ago

Polisi Tetapkan 3 Tersangka Kasus Penggelapan dan Pengalihan Objek Jaminan Fidusia di Kota Gorontalo

Kronologi, Gorontalo – Unit Tipidter Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Gorontalo Kota mengungkap kasus penggelapan dan pengalihan objek jaminan fidusia...

Tindak Lanjut Laporan Masyarakat, Polisi Datangi Room Karaoke Berkedok Rumah Makan 52 Tindak Lanjut Laporan Masyarakat, Polisi Datangi Room Karaoke Berkedok Rumah Makan 53
Kriminal5 bulan ago

Tindak Lanjut Laporan Masyarakat, Polisi Datangi Room Karaoke Berkedok Rumah Makan

Kronologi, Gorontalo – KBO Sat Intelkam Polresta Gorontalo Kota dan Kapolsek Kota Utara mendatangi pemilik rumah makan Kedai 69 yang...

Hendak Selundupkan Cap Tikus, Mobil Pengangkut Bawang Diamankan Polisi di Gorut 54 Hendak Selundupkan Cap Tikus, Mobil Pengangkut Bawang Diamankan Polisi di Gorut 55
Kriminal6 bulan ago

Hendak Selundupkan Cap Tikus, Mobil Pengangkut Bawang Diamankan Polisi di Gorut

Kronologi, Gorontalo – Satu unit mobil pick up dengan nomor polisi DM 8317 BN diamankan aparat Polres Gorontalo Utara (Gorut)...

Disangka Teroris, Seorang Warga Pengidap Gangguan Mental Ditangkap Polisi 56 Disangka Teroris, Seorang Warga Pengidap Gangguan Mental Ditangkap Polisi 57
Kriminal7 bulan ago

Disangka Teroris, Seorang Warga Pengidap Gangguan Mental Ditangkap Polisi

Kronologi, Gorontalo – Kepolisian Resor Gorontalo mengamankan warga berinisial SR alias Arif (35) karena sempat ditenggarai seorang teroris. Penangkapan warga...

Polisi Gerebek Tempat Penyulingan Cap Tikus di Gentuma Raya 58 Polisi Gerebek Tempat Penyulingan Cap Tikus di Gentuma Raya 59
Kriminal7 bulan ago

Polisi Gerebek Tempat Penyulingan Cap Tikus di Gentuma Raya

Kronologi, Gorontalo – Aparat kepolisian dari Polres Gorontalo Utara (Gorut) dibantu Polsek Gentuma Raya, menggerebek satu tempat penyulingan minuman keras...

Polisi Amankan Ratusan Liter Miras dari Sejumlah Lokasi di Gorontalo Utara 60 Polisi Amankan Ratusan Liter Miras dari Sejumlah Lokasi di Gorontalo Utara 61
Kriminal7 bulan ago

Polisi Amankan Ratusan Liter Miras dari Sejumlah Lokasi di Gorontalo Utara

Kronologi, Gorontalo – Kapolres Gorontalo Utara (Gorut) AKBP Juprisan Pratama Ramadhan Nasution, meminta agar masyarakat turut berperan aktif dalam pemberantasan...

Facebook

Advertisement

Terpopuler